Daftar harga VPS di Okane

ยท 1 min read

Okane.id adalah provider vps yang menurut saya memberikan banyak pilihan lokasi, beragam ukuran vps sesuai dengan kebutuhan, dan tidak lupa dengan harga yang tentunya sangat murah.

Namun untuk pengguna baru, kemungkinan akan bingung ataupun kesulitan menentukan pilihan, karena banyaknya pilihan konfigurasi ini.

Jadi saya buatkan tabel daftar harganya, dengan catatan, harganya dapat berubah sewaktu-waktu

Apapun pilihan vpsnya, anggap saja itu adalah harga terbaik (hidden gems), jadi sebisa mungkin jangan dicancel, karena ada kemungkinan stoknya terbatas jadi tidak akan bisa diorder lagi.

Untuk support, bisa dibilang sangat ramah dan informatif.

Sekiranya akan ada maintenance, kemungkinan besar akan diupdate statusnya melalui pesan pribadi via email atau di forum diskusiwebhosting.

  • Ya, melalui forum diskusiwebhosting, karena saya menemukan Okane.id dari forum, dan pertama kali menanyakan mengenai cara reinstall vps, yang ternyata menunya tidak muncul dikarenakan diblokir AdBlocker.