Menu Close

Konfigurasi mencegah situs diakses memakai wget

Saat saya melihat situs bench.sh, saya tertarik akan caranya melayani akses download fle jika kita melakukan wget ke situs tersebut. Ternyata hal ini dengan memanfaatkan fungsi pendeteksian user agent oleh Nginx.

Kali ini, saya akan merubah pelayanan Nginx supaya ketika ada orang yang melakukan wget ke situs ini, akan mendownload file 100mb dari cachefly :p

Contoh file konfigurasi saya adalah /etc/nginx/sites-enabled/erawanarifnugroho.com.conf

 

Berikut adalah hasilnya jika ada yang mencoba melakukan wget :

 

Bisa juga, kita iseng mengarahkan request wget ke situs lain, misalnya FBI atau yang lain. Perhatikan pemakaian simbol $ pada contoh konfigurasi dibawah. Coba bandingkan antara memakai $ dan tidak memakai $, hasil requestnya seperti apa.

 

Jika kita ingin mematikan akses terhadap user agent wget secara total, maka berikut adalah contoh konfigurasinya

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *